Untuk mencegah banjir di Lippo Village, TMD melakukan program pembersihan rutin sistem drainase kota dan mengambil langkah-langkah perlindungan ekstra untuk memastikan kota tidak tergenang air berlebih akibat curah hujan tinggi dan kondisi cuaca ekstrem.